Jum’at (23 Juli 2021) Setelah pagi tadi Bupati Indramayu melaksankan lauching Simbolis Penyaluran Bansos kepada camat di Pendopo, Bupati Indramayu melanjutkan kegiatan Launching dan Penyerahan Secara Simbolis Bantuan Sosial PPKM di Desa Tambi Kecamatan Sliyeg dan Desa Cangkingan Kecamatan Kedokanbunder.
Penyerahan Bansos di tingkat desa dihadiri Wakil Bupati Lucky Hakim dan juga dihadiri Kepala Kejaksaan Negeri Indramayu.
Bansos ini diberikan demi membantu masyarakat terdampak PPKM Darurat penanggulangan Covid-19.


